#Cokelat. Suka banget sm makanan yg bernuansa cokelat, mau bentuk nya bagaimanapun, disajikan dalam bentuk apapun, tetap, aku suka. Dan pernah berpikir sejenak "andai saja bisa bikin kue cokelat sendiri pasti bangga dan bahagia bgt". Ternyata teman komunitas ada yg jago bikin cokelat, akhirnya minta diajarin, tutorial dalam waktu sehari. Dan taraaaa ..... Crunchy Chocolate ala sheyfi siap dinikmati, alhamdulillaaahh :D , ayoo siapa yang mau cobaa??? :D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar